Sosialisasi Pencegahan Aksi Demonstrasi Penolakan Kenaikan Harga BBM

![]() |
![]() |
![]() |
Pada hari Selasa, 13 September 2022 siswa dan siswi SMK Kemala Bhayangkari 1 Jakarta mendapatkan pengarahan dari Binmas Polsek Pulogadung Bpk Gunadi dan Bpk Triyono terkait antisipasi pencegahan ajakan ikut serta aksi demonstrasi penolakan kenaikan harga BBM oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.